JADWAL SIARAN LANGSUNG PIALA DUNIA 2018, PERANCIS DAN ARGENTINA TAMPIL

BERITA BOLA


Piala Dunia 2018 sudah memasuki hari ketiga, Sabtu (16/4/2018). Malam akhir pekan ini, timnas Perancis dan timnas Argentina akan turun bertanding.

Perancis akan tampil pada sore hari WIB. Timnas Perancis akan menjamu Australia pada pertandingan Grup C di Kazan pada pukul 17.00 WIB.

Laga kedua hari ini adalah Argentina vs Islandia. Pertandingan yang dilangsungkan di Stadion Spartak itu akan kick-off pada pukul 20.00 WIB.

Jadwal siaran langsung Piala Dunia 2018 malam ini: 

Sabtu, 16 Juni 2018

Prancis vs Australia – Grup C (Kazan Arena) 17:00 WIB ; Trans TV

Argentina vs Islandia – Grup D (Spartak) 20:00 WIB ; Trans TV

Peru vs Denmark – Grup C (Mordovia Arena) 23:00 WIB ; Trans TV

Minggu, 17 Juni 2018

Nigeria vs Kroasia – Grup D (Kaliningrad) 02:00 WIB ; Trans TV