James Rodriguez Sudah Sepakat Gabung MU

BERITA BOLA

AGEN BOLA







Gelandang asal Kolombia James Rodriguez dikabarkan sudah mencapai kata sepakat dengan Manchester United untuk pindah ke Manchester United musim panas ini.




Gelandang berusia 25 tahun tersebut memang sudah sering disebut-sebut akan keluar dari Real Madrid pada musim panas ini. Sebab kesempatan mainnya secara reguler di Real Madrid tertutup cukup rapat.

BANDAR BOLA TERBAIK


Eks pemain AS Monaco ini lantas disebut diminati oleh AC Milan. Rossoneri disebut ingin memboyongnya ke San Siro dengan status pinjaman, dengan opsi untuk mempermanenkannya di kemudian hari.

Akan tetapi, menurut laporan dari Diario Gol, James Rodriguez menolak untuk pindah ke San Siro. Ia disebut telah setuju untuk jadi anak buah Jose Mourinho musim panas ini.

James Rodriguez pun diklaim ingin segera secepatnya angkat kaki dari Santiago Bernabeau pada musim panas ini. Namun ia masih harus menunggu pihak klub Manchester United bernegosiasi dengan Real Madrid.

SABUNG AYAM

Kabarnya, Real Madrid meminta pemain James Rodriguez ditebus dengan harga 70 juta Euro atau sekitar 61,6 juta Pounds. Namun Manchester United masih keberatan, Apabila harus membayar sebesar itu.

James saat ini masih terikat kontrak hingga Juni tahun 2020 mendatang. Sejauh ini ia telah bermain sebanyak 111 kali bagi Los Blancos di semua ajang kompetisi dengan menyumbangkan 36 gol dan 41 assist.

Khusus untuk musim lalu, James sempat menampilkan 33 kali di semua ajang kompetisi, 22 di antaranya di La Liga, dan hanya jadi starter sebanyak 13 kali saja. Meskipun demikian, ia masih sempat mencetak 11 gol dan 13 assist.