Jadwal & Prediksi Skor Denmark Vs Portugal by AyoBetting

PREDIKSI BOLA
 

Jadwal kualifikasi Euro 2016 antara Denmark vs Portugal  akan digelar pada Rabu, 15 Oktober 2014 pukul 01.45 WIB. Meski memiliki Cristiano Ronaldo, prediksi Portugal vs Denmark belum tentu mengarah pada tim tamu. Apalagi tuan rumah masih berada di peringkat atas klasemen Euro 2016 Qualification Grup I.
Portugal memulai kampanye menuju Prancis dengan kekalahan memalukan 0-1 dari Albania. Akibat hal tersebut pelatih Paulo Bento dipecat dan digantikan oleh Fernando Santos. Namun, dalam laga ujicoba internasional Minggu (12/10) lalu, Seleccao tetap keok dari Prancis 2-1.
Denmark lebih ideal dalam start. Setelah menekuk Armenia, tim ini bisa menahan Albania 1-1 di kandang lawan. Target mengamankan tiga angka di Stadion Parken, Kopenhagen atas Portugal bukan tidak mungkin terjadi.
Dalam tiga pertemuan terakhir, Denmark dan Portugal saling mengalahkan. Meskipun Seleccao mempunyai CR7 sebagai senjata ampuh, laga ini tidak akan begitu saja dikuasai mereka. Denmark seperti halnya Albania bisa menciptakan kejutan besar untuk Portugal.

Head To Head Denmark Vs Portugal :
13/06/12 Denmark 2 – 3 Portugal
12/10/11 Denmark 2 – 1 Portugal
09/10/10 Portugal 3 – 1 Denmark
06/09/09 Denmark 1 – 1 Portugal
11/09/08 Portugal 2 – 3 Denmark

Lima Pertandingan Terakhir Denmark :
12/10/14 Albania 1 – 1 Denmark 
07/09/14 Denmark 2 – 1 Armenia
04/09/14 Denmark 1 – 2 Turki
29/05/14 Denmark(N) 1 – 0 Swedia
23/05/14 Hungaria 2 – 2 Denmark

Lima Pertandingan Terakhir Portugal :
12/10/14 Prancis 2 – 1 Portugal
08/09/14 Portugal 0 – 1 Albania
26/06/14 Portugal 2 – 1 Ghana
23/06/14 Amerika Serikat 2 – 2 Portugal
16/06/14 Jerman 4 – 0 Portugal
Prediksi Susunan Pemain Denmark
K. Schmeichel, S. Kjær, A. Bjelland, P. Ankersen, N. Boilesen, M. Krohn-Dehli, W. Kvist, C. Eriksen, P. Højbjerg, N. Bendtner, Y. Yurary.
Prediksi Susunan Pemain Portugal :
Rui Patrício, Pepe, Bruno, Eliseu, Cédric, Tiago, Nani, Danny, João Moutinho, André Gomes, Cristiano Ronaldo.

Prediksi Skor Denmark Vs Portugal by AyoBetting
Denmark 0 - 1 Portugal