Setelah Dybala dan Mandzukic, Juventus Masih Incar Striker Lain

BERITA BOLA

AGEN BOLA




Juventus masih ingin belanja pemain baru untuk menjalani musim baru Serie-A. Teranyar, striker Domenico Berardi menjadi buruan I Bianconeri untuk musim depan.

AGEN BOLA PIALA EROPA

Berardi sebenarnya dimiliki secara bersama-sama oleh Juventus dan Sassuolo. Namun kedua klub harus memberikan tawaran untuk membeli hak kepemilikan penuh dalam kontrak Berardi pada Kamis (25/6/2015).

BANDAR BOLA

"Kedua klub akan saling bertemu untuk mengatasi situasi ini. Ini bukan masalah, mengingat ada hubungan baik antara Juventus dan Sassuolo. Kami akan mencari jalan terbaik untuk Berardi dan melanjutkan perkembangan kariernya," ujar agen Berardi, Simone Seghedoni.

BANDAR BOLA PIALA EROPA

"Juventus ingin membeli hak kepemilikan penuh Berardi dengan biaya berapapun. Di lain pihak, Sassuolo ingin Berardi bertahan selama semusim lagi. Berardi bermain dengan baik untuk Sassuolo dan tim nasional Italia. Jadi wajar bila dia diperebutkan," lanjut Seghedoni.

AGEN BOLA ONLINE

Pada musim lalu Berardi tampil mengesankan dengan mencetak 15 gol untuk Sassuolo. Berardi pun sempat masuk ke dalam 100 pemain muda terbaik 2014 versi Don Balon.

AGEN CASINO

"Saya sudah berbicara dengan para petinggi Juventus. Mereka sering mengatakan bahwa Berardi layak bermain untuk Juventus. Menjadi pertimbangan Juventus tentu membuat kami bangga. Kami harus memutuskan yang terbaik untuk Berardi. Berardi bisa bertahan untuk Sassuolo atau bergabung ke Juventus," tambah sang agen.

AGEN BOLA TERPERCAYA

Juventus telah memiliki barisan depan yang mumpuni saat ini. Paulo Dybala dan Mario Mandzukic menjadi rekrutan terbaru Juventus untuk pos lini depan. Sementara itu Juventus juga masih mempunyai Fernando Llorente, Alvaro Morata, Carlos Tevez dan Alessandro Matri. Kemungkinan besar Tevez akan pindah ke Boca Junior musim depan.